Manajemen Terapi Pada Anak Dengan Anemia Defisiensi Zat Besi : Studi Telaah Pustaka

  • nurhannifah rizky tampubolon Institut Kesehatan Helvetia
  • Masrina Munawarah Tampubolon

Abstract

ABSTRAK

Anak-anak yang mengalami anemia kekurangan zat besi (Iron Deficiency Anemia /IDA) berdampak pada proses tumbuh kembang dan berpengaruh terhadap perkembangan neurologisnya. Studi ini bertujuan untuk menambah pemahaman terkait intervensi kesehatan yang dapat dilakukan pada anak dengan IDA. Studi telaah pustaka ini dilakukan dengan menyusun pertanyaan klinis dan melakukan penelusuran artikel ilmiah di pubmed sehingga ditemukan 3 artikel ilmiah yang paling sesuai. Hasil studi telaah pustaka menunjukkan bahwa intervensi kesehatan pada anak dengan IDA membutuhkan pendekatan melalui unit emergency untuk selanjutnya diberikan manajemen terapi seperti micronutrient powder (MNP) dengan dosis berdasarkan hasil pengkajian anak. Manajemen terapi pada anak dengan IDA dapat berjalan optimal dengan melibatkan orangtua atau adanya dukungan keluarga.


 


 

Downloads

Download data is not yet available.
Published
Jun 26, 2021
How to Cite
TAMPUBOLON, nurhannifah rizky; TAMPUBOLON, Masrina Munawarah. Manajemen Terapi Pada Anak Dengan Anemia Defisiensi Zat Besi : Studi Telaah Pustaka. Jurnal Kesehatan Ilmiah Indonesia (Indonesian Health Scientific Journal), [S.l.], v. 6, n. 1, p. 35-44, june 2021. ISSN 2623-2499. Available at: <http://jurnal.unar.ac.id/index.php/health/article/view/399>. Date accessed: 20 apr. 2024. doi: http://dx.doi.org/10.51933/health.v6i1.399.