%A Aswan, Yulinda %D 2021 %T HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN SIKAP WANITA USIA SUBUR (WUS) TERHADAP PEMBERIAN IMUNISASI TERANUS TOXOID DI DESA BATANG BARUHAR JAE KECAMATAN PADANG BOLAK KABUPATEN PADANGLAWAS UTARA TAHUN 2020 %K %X tubuh terhadap suatu penyakit dengan memasukkan sesuatu ke dalam tubuh agar tubuh tahan terhadap penyakit yang sedang mewabah atau berbahaya bagi seseorang. Imunisasi terhadap suatu penyakit hanya akan memberikan kekebalan atau resistensi pada penyakit itu saja, sehingga untuk terhindar dari penyakit tidak akan sakit atau sakit ringan . Imunisasi yang diberikan kepada wanita usia subur dan ibu hamil adalah imunisasi TT yang berguna untuk mencegah terjadinya tetanus. Kasus tetanus banyak dijumpai di sejumlah negara tropis dan negara yang masih memiliki kondisi kesehatan rendah. Pada tahun 2018 WHO memperkirakan 59.000 kematian bayi karena tetanus, angka tersebut sudah menurun sebesar 90% jika dibandingkan dengan tahun 2019 dimana terjadi 787.000 kematian karena Tetanus Metode penelitian adalah deskriptif kerelational dengan menggunakan pendekatan Cross S ec t ional, Sampel diambil dengan menggunakanTotal Sampel. Jumlah  sampel sebanyak 43 orang. Analisis data menggunakan uji Chi Square. Hasil penelitian menunjukkan pengetahuan 0,002 (0,002 < 0,05) dan sikap 0,000 (0,000 < 0,05). Kesimpulan penelitian adanya Hubungan   pengetahuan dan sikap Wanita Usia Subur terhadap pemberian imunisasi Tetanus Toxoid  Di Desa Batang Baruhar  Jae Kecamatan Padang Bolak Kabupaten Padang Lawas Utara Tahun 2020. Disarankan Wus yang bertempat tinggal di desa Batang Baruhar pemahaman tentang manfaat  Imunisasi dan mau melakukannya. Kata Kunci :  Pengetahuan, Sikap, Imunisasi Tetanus Toxoid   ABSTRACT Immunization gave the body immunity against a disease by inserting something into the body so that the body is resistant to diseases that are endemic or dangerous for someone. Immunization against a disease would only provide immunity or resistance to disease, so that you will not get sick or get mild illness. The immunization given to women of childbearing age and pregnant women was TT immunization which was useful for preventing tetanus. Tetanus cases were often found in a number of tropical countries and  2018 WHO estimates 59,000 infant deaths due to tetanus, this figure has decreased by 90% when compared to 2019 where there were 787,000 had due to Tetanus. The research method is descriptive relational using the Cross Sectional approach, the sample was taken using a total sample. The number of samples is 43 people. Data analysis using Chi Square test. The results showed knowledge was 0.002 (0.002 <0.05) and 0.000 attitude (0.002 <0.05). The conclusion of this research was that there was a relationship between the knowledge and attitudes of women of fertile age towards giving Tetanus Toxoid immunization in Batang Baruhar Jae Village, Padang Bolak District, North Padang Lawas Regency in 2020. It is recommended that Wus who lives in Batang Baruhar village understand the benefits of immunization and wanted to do it . Keywords: Knowledge, Attitude, Tetanus Toxoid Immunization %U https://jurnal.unar.ac.id/index.php/health/article/view/507 %J Jurnal Kesehatan Ilmiah Indonesia (Indonesian Health Scientific Journal) %0 Journal Article %R 10.51933/health.v6i2.507 %P 59-66 %V 6 %N 2 %@ 2623-2499 %8 2021-12-30