PELATIHAN RELAKSASI OTOT PROGRESIF DAN PEMERIKSAAN KESEHATAN SEBAGAI UPAYA PENCEGAHAN MASALAH PSIKOLOGIS LANSIA DI PANTI SOSIAL TRESNA WERDHA WANA SERAYA DENPASAR

Authors

  • Ni LUh Putu Suardini Yudhawati Stikes KESDAM IX/ Udayana

DOI:

https://doi.org/10.51933/jpma.v5i1.1012

Abstract

Indonesia is currently included in a country with an ageing population structure, which means that the life expectancy of the Indonesian people is also increasing. The elderly are an age group that is vulnerable to various nutritional and health problems, one of which is related to psychological problems. These problems result in a decrease in the quality of life of the elderly. The elderly at the Tresna Werdha Social Institution (PSTW) Wana Seraya Denpasar experience various psychological problems such as stress, anxiety, and depression in a normal stay. However, it is also found elderly who experience anxiety and depression with very severe levels. Therefore, psychological problems experienced by the elderly at PSTW Wana Seraya Denpasar must be handled comprehensively, so that the elderly who are treated achieve welfare during their lives.

Indonesia pada saat ini termasuk dalam negara dengan struktur penduduk tua atau ageing population, yang diartikan angka harapan hidup masyarakat Indonesia juga semakin meningkat. Lansia merupakan golongan umur yang rentan mengalami berbagai permasalahan gizi dan kesehatan, salah satunya terkait dengan masalah psikologis. Masalah-masalag tersebut berakibat pada penurunan kualitas hidup lansia. Lansia di Panti Sosial Tresna Werdha (PSTW) Wana Seraya Denpasar mengalami berbagai masalah psikologis seperti stres, kecemasan, dan depresi pada tinggal yang normal. Akan tetapi, juga didapatkan lansia yang mengalami kecemasan dan depresi dengan tingkat yang sangat berat. Oleh sebab itu, masalah psikologis yang dialami oleh Lansia di PSTW Wana Seraya Denpasar harus dilakukan penanganan yang komprehensif, sehingga lansia yang dirawat mencapai kesejahteraan selama hidupnya.

Keywords:

Elderly, Decreased Quality of Life, Nutritional and health problems

Downloads

Download data is not yet available.

References

Herselowati, Arlym LT. Perbedaan Tingkat Pengetahuan, Perilaku Kesehatan, dan Pemeriksaan Pada Masalah Kesehatan Lansia. Kesehat dan Kebidanan [Internet]. 2019;8(1). Available from: https://smrh.e-journal.id/Jkk/article/view/70
United Nation. World population Agieng 2015 [Internet]. New York: Department of Economic and Social Affairs Population Division, United Nation; 2015. Available from: http://www.un.org/en/development/desa/population/ publications/pdf/ageing/WPA2015_Report.pdf
Kementerian Kesehatan RI. Infodatin Lansia 2016. Jakarta: Pusat Data dan Informasi Kementerian Kesehatan RI; 2016.
Madyaningrum E, Chuang YC, Chuang KY. Factors associated with the use of outpatient services among the elderly in Indonesia. BMC Health Serv Res. 2018;18(1):707.
Puspaningtyas DE, Putriningtyas ND. Deteksi Masalah Kesehatan Bagi Lanjut Usia Kelurahan Pakuncen Kecamatan Wirobrajan. Ilmu Gizi Indones [Internet]. 2017;01(01):62–27. Available from: http://ilgi.respati.ac.id/index.php/ilgi2017/article/view/15
Badan Litbangkes Kemenkes RI. Laporan Nasional Riskesdas 2018. Jakarta: Kementerian Kesehatan Republik Indonesia; 2018.
Ratnawati E. Asuhan Keperawatan Gerontik. Yogyakarta: PustakaBaru Press; 2017.
Amir CD, Ibrahim, Rahmawati. Tingkat Depresi, Ansietas , Stres Pada Lansia Selama Pandemi COVID-19. J Ilm Mhs. 2021;5(3):36–45.
Jannah EN, Riyadi S, Abdurakhman RN. Hubungan Tingkat Pengetahuan Lansia Tentang COVID-19 dengan Gangguan Psikologis Lansia di Masa Pandemik. J Bionursing. 2021;3(2):85–94.
Kusyani A, Sekar DS, Kurniawan VE, Sutomo H. Meningkatkan Kualitas Hidup Pasien Hemodialisa dengan Menurunkan Kecemasan dan Meningkatkan Dukungan Keluarga. Well Being. 2018;3(1):1–7.
Buenaventura RD, Ho JB, Lapid MI. COVID-19 and mental health of older adults in the Philippines: A perspective from a developing country. Int Psychogeriatrics. 2020;32(10):1129–33.
Walarine MT, K V BM. Pandemic effect on the elderly and their caregivers. J Ideas Heal. 2020;3(4):248–51.
Presiden Republik Indonesia. Peraturan Pemerintah Nomor 43 Tahun 2004 tentang pelaksanaan upaya peningkatan kesejahteraan lansia. Jakarta: Pemerintah Republik Indonesia; 2004.

Published

2023-04-29

How to Cite

Yudhawati, N. L. P. S. (2023). PELATIHAN RELAKSASI OTOT PROGRESIF DAN PEMERIKSAAN KESEHATAN SEBAGAI UPAYA PENCEGAHAN MASALAH PSIKOLOGIS LANSIA DI PANTI SOSIAL TRESNA WERDHA WANA SERAYA DENPASAR. Jurnal Pengabdian Masyarakat Aufa (JPMA), 5(1), 18–22. https://doi.org/10.51933/jpma.v5i1.1012