PENGARUH RIWAYAT KELUARGA DM DENGAN KEJADIAN DIABETES MELITUS TIPE 2 PADA WANITA USIA SUBUR DI WILAYAH KERJA PUSKESMASPINTUPADANG KABUPATEN TAPANULI SELATAN

DIABETES MELLITUS PADA WANITA USIA SUBUR

  • Lisna khairani Nasution STIKES DARMAIS PADANGSIDIMPUAN

Abstract





PENGARUH RIWAYAT KELUARGA DM DENGAN KEJADIAN DIABETES MELITUS TIPE 2 PADA WANITA USIA SUBUR DI WILAYAH KERJA PUSKESMASPINTUPADANG KABUPATEN TAPANULI SELATAN


 


 


Lisna Khairani Nasution


STIKes Darmais Padangsidimpuan


Email  : lisnakhairaninasution.09@gmail.com / 0813 6271 2302


 






 






ABSTRAK


 


Abstrak : Diabetes Melitus merupakan penyakit kronis yang disebabkan oleh ketidak mampuan tubuh untuk memproduksi hormon insulin  atau karena penggunaan yang tidak efektif dari produksi hormon. Hal ini ditandai dengan tingginya kadar gula dalam darah. DM menduduki peringkat ke 6 sebagai penyebab kematian di dunia. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor yang memengaruhi kejadian DM tipe 2 pada WUS di Wilayah Kerja Puskesmas Pintupadang.Penelitian ini merupakan penelitian analitik observasional dengan desain case control dimana sampel kasus dan kontrol berjumlah 62 orang. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis bivariat dengan uji chi square dan analisis multivariat dengan uji regresi logistik ganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada pengaruh Riwayat keluarga DM (p=0,005; OR=5,42),


 


Kata Kunci : DM Tipe 2, WUS, riwayat keluarga DM


 


 


 


ABSTRACT


 


Abstract: Diabetes mellitus is a chronic disease caused by the body's inability to produce the hormone insulin or due to ineffective use of hormone production. This is characterized by high levels of sugar in the blood. DM is ranked 6th as the cause of death in the world. This study aims to determine the factors that influence the incidence of type 2 DM in WUS in the Work Area of ​​the Pintupadang Community Health Center.This study was an observational analytic study with a case control design in which case and control samples amounted to 62 people. Data analysis methods used were bivariate analysis with chi square test and multivariate analysis with multiple logistic regression tests.The results showed that there was an influence of family history of DM (p = 0.005; OR = 5.42)


 Keywords: DM Type 2, WUS, family history of DM


 

Downloads

Download data is not yet available.
Published
Jun 28, 2021
How to Cite
NASUTION, Lisna khairani. PENGARUH RIWAYAT KELUARGA DM DENGAN KEJADIAN DIABETES MELITUS TIPE 2 PADA WANITA USIA SUBUR DI WILAYAH KERJA PUSKESMASPINTUPADANG KABUPATEN TAPANULI SELATAN. Jurnal Kesehatan Ilmiah Indonesia (Indonesian Health Scientific Journal), [S.l.], v. 6, n. 1, p. 87-92, june 2021. ISSN 2623-2499. Available at: <https://jurnal.unar.ac.id/index.php/health/article/view/409>. Date accessed: 29 mar. 2024. doi: http://dx.doi.org/10.51933/health.v6i1.409.