Penyuluhan tentang Cuci Tangan Pada Anak Usia Prasekolah di Wilayah Kerja Puskesmas Danau Marsabut
DOI:
https://doi.org/10.51933/jpma.v3i2.439Keywords:
penyuluhan cuci tangan, usia pra sekolahAbstract
Perilaku hidup bersih dan sehat adalah semua perilaku kesehatan yang dilakukan atas kesadaran sehingga anggota keluarga atau keluarga dapat menolong dirinya sendiri di bidang kesehatan dan berperan aktif dalam kegiatan-kegiatan kesehatan di masyarakat. Hidup sehat dapat dicapai dengan cara perilaku menjaga kebersihan diri, dan perilaku menjaga kebersihan diri dapat dilakukan dengan hal yang paling mudah salah satunya dengan cara mencuci tangan menggunakan sabun.Tujuan dari kegiatan ini adalah meningkatkan pengetahuan tentang teknik mencuci tangan pakai sabun melalui media menyanyikan lagu cuci tangan pakai sabun. Melalui kegiatan ini diharapkan anak-anak, orang tua dan guru dapat menyadari pentingnya kebersihan dan mampu membiasakan diri untuk berperilaku hidup bersih dan sehat sejak usia dini, salah satunya dengan terbiasa mencuci tangan menggunakan sabun dengan cara yang baik dan benar setelah selesai melakukan kegiatan di dalam maupun di luar ruangan. Berdasarkan hasil analisis data yang diperoleh dapat disimpulkan bahwa perilaku hidup bersih dan sehat melalui cuci tangan setelah dilaksanakan penyuluhan mengalami peningkatan signifikan.
Downloads
References
Novitasari, Y., Filtri, H., & Suharni. (2018). Penyuluhan Program Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) melalui Kegiatan Cuci Tangan Pakai Sabun pada Pendidikan Anak Usia Dini. Jurnal Pengabdian Masyarakat Multidisiplin, 2(3), 224–229.
Prima Agusti Lukis, & K, M. A. (2019). Penyuluhan Pentingnya Cuci Tangan Pakai Sabun (CTPS) Kepada Anak Taman Kanak-Kanak (TK) Pelita Wonoasri Melalui Media Menyanyi Di Desa Wonoasri, Kecamatan Grogol, Kabupaten Kediri 2019. Proceeding Online Iik.Ac.Id, 228–232.
Simamora, F. A., & Daulay, N. M. (2020). Sosialisasi Upaya Pencegahan Covid 19 di Area Mesjid Shirotol Mustaqim Kelurahan Batunadua Jae , Kecamatan Padangsidimpuan Batunadua Kota Padangsidimpuan. Jurnal Pengabdian Masyarakat Aufa (JPMA) Volume 2 No. 2, Agustus 2020, 2(2), 37–39.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Similar Articles
- Rini Amalia Batubara, Siti Ayu Antira, Mutiara Manurung, Sakinah Yusro Pohan, Anni Mardiyah Pohan, Penyuluhan Cara Menggosok Gigi Yang Baik dan Benar di SD N 10216 Kelurahan Pardomuan Kecamatan Angkola Selatan , Jurnal Pengabdian Masyarakat Aufa (JPMA): Vol. 6 No. 2 (2024): Vol. 6 No. 2 Agustus 2024
- alga heni aristin, Education Health on How to Brush Your Teeth Properly and Correctly at SDN 100208 siamporik dolok in angkola selatan subdistrict , Jurnal Pengabdian Masyarakat Aufa (JPMA): Vol. 6 No. 2 (2024): Vol. 6 No. 2 Agustus 2024
- Lola Pebrianthy, Febrina Angraini Simamora, IBM Kebersihan Gigi dan Mulut pada Penghuni Lembaga Pemasyarakatan Klas II B Kota Padangsidimpuan , Jurnal Pengabdian Masyarakat Aufa (JPMA): Vol. 1 No. 1 (2019): Vol. 1 No. 1 Desember 2019
- Ratna Dewi Siregar, Eki Maryo Harahap, Penyuluhan PHBS dan Cara Menggosok Gigi yang Benar di TK RA Hasbunah Desa Joring Natobang Kecamatan Padangsidimpuan Angkola Julu , Jurnal Pengabdian Masyarakat Aufa (JPMA): Vol. 3 No. 2 (2021): Vol. 3 No. 2 Agustus 2021
You may also start an advanced similarity search for this article.










